VISI & MISI

VISI

Menjadi Rumah Sakit Rujukan Terbaik di Jawa Tengah Selatan

MISI

  1. Menyelenggarakan Pelayanan Kesehatan Paripurna;
  2. Meningkatkan Cakupan Pelayanan;
  3. Mengembangkan Sarana, Prasarana Alat Kesehatan dan Sistem Manajemen Informasi Kesehatan;
  4. Meningkatkan Profesionalisme Sumber Daya Manusia Melalui Pendidikan, Pelatihan, Penelitian dan Pengembangan Serta Promosi Kesehatan.

TUJUAN

  1. Peningkatan Derajat Kesehatan Masyarakat.
  2. Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik.

SASARAN

  1. Meningkatnya Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar dan Rujukan.
  2. Meningkatnya Kepuasan Masyarakat terhadap Layanan Kesehatan.

INDIKATOR KINERJA SASARAN (IKS)

  1. Standar Pelayanan Minimal (SPM) Bidang Kesehatan.
  2. Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Layanan Kesehatan.