PEMBUKAAN PELATIHAN BASIC TRAUMA CARDIAC LIFE SUPPORT DI RSUD dr. TJITROWARDOJO KABUPATEN PURWOREJO
Senin, 05 Mei 2025 Jam 15:11PEMBUKAAN PELATIHAN BASIC TRAUMA CARDIAC LIFE SUPPORT DI RSUD dr. TJITROWARDOJO KABUPATEN PURWOREJO
Purworejo, Senin s.d Sabtu 05 s.d 10 Mei 2025 pada pukul 07.00 s.d selesai bertempat di Ruang Auditorium RSUD dr. Tjitrowardojo Kabupaten Purworejo dilaksanaksn Pembukaan Pelatihan BTCLS ( Basic Trauma Cardiac Life Support ).
Direktur RSUD dr. Tjitrowardojo Kabupaten Purworejo, dr. Tolkha Amaruddin, Sp. THT. M. Kes. membuka acara tesebut.
Pembukaan dihadiri Direksi Kabag, Kabid , Perawat Muda, Analis Diklat dan bagian yang terkait.
Pelatihan ini dilaksanakan selama 6 hari dan diikuti oleh 25 peserta. Pelatihan BTCLS dilaksanakan dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai untuk memberikan pelayanan yang kompeten dan berkualitas serta peserta diharapkan melalui pelatihan ini akan dapat meningkatkan keterampilan peserta pelatihan dalam memberikan penanggulangan kegawatdaruratan.
Narasumber dan instruktur pelatihsn ini terdiri atas Tim Pelatih Tetap RSUD DR Iskak Tulungagung yang terdiri dari dokter spesialis, perawat berpengalaman dan Tim instruktur yang meliputi 2 tim :
1. Tim BTCLS dari RSUD DR. Iskak Tulungagung
2. Tim BTCLS RSUD dr. Tjitrowardojo Kabupaten Purworejo.
#RSUD dr. Tjitrowardojo Kabupaten Purworejo
Berita Terbaru
RSUD dr. TJITROWARDOJO KABUPATEN PURWOREJO MENGIKUTI ZOOM MEETINGPENYIAPAN SARPRAS ALKES CT SCAN LOK
SENAM PAGUYUBAN DIABETESI RSUD dr. TJITROWARDOJO KABUPATEN PURWOREJO
RAPAT KOORDINASI RAWAT JALAN RSUD dr. TJITROWARDOJO KABUPATEN PURWOREJO
PENINJAUAN WAKAPOLDA JAWA TENGAH DI RSUD dr. TJITROWARDOJO KABUPATEN PURWOREJO